Prestasi spektakuler CSP 2020
Gugus Depan Hayam Wuruk SMK Negeri Pasirian kembali menorehkan prestasi melalui kegiatan kepramukaan yang diadakan oleh Kwaran Pasirian. Tim kreatif pramuka sekolah ini berhasil meraih juara dalam Lomba Creatif Scout In Pandemic 2020 tingkat SMA/SMK se-Kabupaten Lumajang. Kegiatan ini diselenggarakan pada tanggal 21-25 Desember 2020. Selamat dan terima kasih kepada pemenang, terima kasih juga kepada Kwaran Pasirian
Siti Nur Faikah "Juara 1 Video Pengucap Dasa Dharma"
Dona Sabela Maharani "Juara 1 Pembuatan Boneka Si Coco"
Adelia Eky Putri "Juara 1 Video TikTok"
Juara 2 Lomba Vlog
Tempuh Brivet Tapak Hitam di SAKA WIRAKARTIKA Pasirian
Ikut Serta Kepanitiaan Tasyakuran Siswa Kelas XII
Ikuti LongMarch 2025 Di Gudep Gajah Mada SMA Negeri Tempeh
Laksanakan Kegiatan ARDA di Kalipinusan, Poncosumo

